Lidah Buaya (Aloe Vera)

Sinonim : Aloe barbodensis
Nama lain : lidah buaya (Indonesia) dan barbados aloe atau medicinal aloe (inggris)
Famili : Aloaceae
Perbanyakan : setek daun dan biji
Media tanam :
Perawatan :
  • Pemupukan : 1 kali/bulan 
  • Penjarangan : secara insidental
  • Penyiraman : kebutuhan air sedang/semi intensif

Penyinaran : cahaya penuh/langsung dan semi naungan
Kelembaban : sedang
Dataran : rendah dan tinggi
Daya tumbuh : sedang
Fungsi :
  • Tanaman penutup tanah
  • Border atau point of interest jika ditanam secara berkelompok
  • Pencipta suasana taman bergaya country
Lidah Buaya

Tanaman asal benua Afrika ini memiliki bentuk daun yang sangat menarik. Daunya berwarna hijau berbintik putih dan sangat tebal. Tingginya mencapai 30-50 cm. Tepi daun kaku dan bergerigi. Jika telah tua, bunga bentuk tongkol berwarna jingga akan keluar dari bagian tengah tanaman.






Lidah Buaya (Aloe Vera) Lidah Buaya (Aloe Vera) Reviewed by tukang rumput on Mei 27, 2017 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.